Perbankan Syariah

Fakultas Ekonomi

PROFIL PROGRAM STUDI PERBANKAN SYARI’AH

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sangat pesat dalam beberapa tahun terakhir, telah membawa perubahan yang signifikan dalam berbagai aspek kehidupan. dalam rangka  menyiapkan lulusan yang link and match dengan dunia usaha dan industri, sejalan dengan program yang diluncurkan oleh Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan RI tentang Program Merdeka Belajar Merdeka (MBKM). Program Studi Perbankan Syari’ah terus berupaya untuk meningkatkan kompetensi mahasiswa dan lulusannya agar mampu bersaing dan beradaptasi dengan perubahan yang terjadi akibat revolusi industri 4.0. Semangat perubahan dan inovasi ini juga dilakukan Prodi Perbankan Syariah yang pada akreditasi pertama kali telah mendapat peringkat “B” dari BAN-PT. Tentu, hal ini menunjukkan adanya kemajuan yang baik dan didukung pembelajaran berkualitas dan tata kelola yang baik dalam penyelanggaraan Prodi yang ada di Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNSIQ, tak terkecuali Prodi Perbankan Syariah.

Program Studi Perbankan Syariah yang didirikan pada tahun 2014 oleh Fakultas Syariah dan Hukum UNSIQ Jawa Tengah di Wonosobo, mengacu kepada Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI Nomor: Dj.I/Dt.I.IV/PP.00.9/1565/2014 tentang izin Pembukaan Program Studi S1 Pada Perguruan Tinggi Agama Islam Swasta Tahun 2014 yang ditandatangani oleh Direktur Jenderal Pendidikan Islam. 01 Juli 2014. Adapun Izin Operasional diberikan berdasarkan SK Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 3656 Tahun 2014 tanggal 01 Juli 2014. Dan tahun 2018 berdasarkan Surat Keputusan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Nomor: 1831/SK/BAN-PT/Akred/S/VII/2018 Program Studi Perbankan Syari’ah telah terakreditasi “B”. Serta pada tahun 2021 Program Studi Perbankan Syari’ah bergabung di Fakultas Ekonomi dan Bisnis UNSIQ Jawa Tengah di Wonosobo berdasarkan Surat Keputusan Rektor Universitas Sains Al-Qur’an Nomor: 179/SK/UNSIQ/IX/2021.

Dalam rangka merespon kebutuhan Sumber Daya Manusia (SDM) di bidang perbankan syariah yang masih minim, serta mendukung agenda pemerintah yang menargetkan Indonesia menjadi pusat ekonomi dan keuangan syariah dunia pada tahun 2030. Prodi Perbankan Syari’ah dalam melakukan inovasi, kurikulumnya senantiasa adaptif dengan kebutuhan industri, selaras dengan kebutuhan industri keuangan syariah nasional dan pembelajarannya mengintegrasikan kemampuan literasi, kecakapan pengetahuan, keterampilan dan sikap, serta penguasaan terhadap teknologi. Untuk kebutuhan tersebut, banyak mitra yang digandeng dalam menghasilkan kurikulum yang inovatif dan berdaya saing, diantaranya Perbankan Syariah Nasional, Lembaga Keuangan Syariah, Pasar Modal Syariah, Bursa Efek Indonesia, Muamalah Institut, FAC Sekuritas, dll. Sementara dalam pengembangan softskill mahasiswa, berkolaborasi dengan Bank Syariah dan Lembaga Keuangan Syariah lainnya melalui program magang atau praktek kerja lapangan (PKL), dan dunia industri (DUDI) sejalan dengan kebutuhan kurikulum Merdeka Belajar dimana industri harus berperan aktif dalam pengembangan SDM, serta motivasi, ESQ dan SQ melalui program diskusi Sharia Banking Study Club (SBSC).

Struktur Pimpinan

No

Nama Kaprodi

Nama Prodi

Tahun

1

Mila Fursiana Salma Musfiroh, S.H.I., M.S.I

Perbankan Syari’ah

2015 s/d 2017

2

Mila Fursiana Salma Musfiroh, S.H.I., M.S.I

Perbankan Syari’ah

2017 s/d 2021

3

Mila Fursiana Salma Musfiroh, S.H.I., M.S.I

Perbankan Syari’ah

2021 s/d 2025

Keunggulan

  1. Tren Keuangan Syariah yang terus berkembang
  2. Peluang Kerja Cukup Luas
  3. Tenaga Pengajar yang tidak kalah handal
  4. Mahir dalam merealisasikan konsep ekonomi syariah bisnis perbankan dan pasar modal syariah.
  5. Berpeluang menjadi pengusaha Islam

Kurikulum Mata Kuliah (8 Semester)

No

Kode

Mata Kuliah Wajib

SKS

SMT

1

MBKN-05.03.001

Pendidikan Agama Islam

2

1

2

MBKN-05.03.002

Pancasila

2

1

3

MBKN-05.03.004

Bahasa Indonesia

2

1

4

MBKU-05.03.001

Tahfidzul Qur'an Dasar

2

1

5

MBKU-05.03.003

Tajwid dan Tahsin Al-Qur'an

2

1

6

MBKU-05.03.010

Teknologi informasi

2

1

7

MBKP-05.03.006

Fiqh Muamalah

3

1

8

MBKP-05.03.007

Manajemen

2

1

9

MBKP-05.03.008

Matematika Ekonomi dan Bisnis

2

1

10

MBKP-05.03.009

Pengantar Akuntansi

2

1

11

MBKP-05.03.010

Pengantar Ilmu Ekonomi

2

1

12

MBKN-05.03.003

Kewarganegaraan

2

2

13

MBKU-05.03.002

Tahfidzul Qur'an Ayat Profesi

2

2

14

MBKU-05.03.004

Ulumul Qur'an

2

2

15

MBKU-05.03.009

Bahasa Inggris

2

2

16

MBKP-05.03.001

Bahasa Arab

2

2

17

MBKP-05.03.005

Ushul Fiqh Ekonomi dan Keuangan

2

2

18

MBKP-05.03.011

Ekonomi Islam

2

2

19

MBKP-05.03.012

Statistika

2

2

20

MBKP-05.03.017

Perekonomian Indonesia

2

2

21

MBKP-05.03.019

Pengantar Bisnis

2

2

22

MBKP-05.03.020

Etika Bisnis Syariah

2

2

23

MBKP-05.03.021

Aspek Hukum Perbankan Syariah

2

2

24

MBKU-05.03.007

Studi Pesantren

2

3

25

MBKP-05.03.002

English For Business

2

3

26

MBKP-05.03.003

Hadis Ekonomi

2

3

27

MBKP-05.03.013

Lab. Statistika

2

3

28

MBKP-05.03.015

Perpajakan

2

3

29

MBKP-05.03.018

Filsafat Ilmu

2

3

30

MBKP-05.03.023

Ekonomi Mikro Makro Syariah

2

3

31

MBKP-05.03.024

Perbankan Syariah

2

3

32

MBKP-05.03.027

Akuntansi Keuangan Syariah

3

3

33

MBKP-05.03.031

Manejemen Dana dan Pembiayaan Bank Syariah

3

3

34

MBKU-05.03.006

Aswaja An-Nahdliyah

2

3

35

MBKU-05.03.005

Al-Qur'an dan Sains Modern

2

4

36

MBKP-05.03.004

Tafsir Ayat Ekonomi

2

4

37

MBKP-05.03.025

Sistem Fiskal dan Moneter Syariah

2

4

38

MBKP-05.03.026

Lembaga Keuangan Syariah non Bank

3

4

39

MBKP-05.03.028

Analisis Laporan Keuangan Syariah

3

4

40

MBKP-05.03.029

Manajemen Keuangan Syariah

3

4

41

MBKP-05.03.033

Manajemen Aset dan Liabilities Bank Syariah

3

4

42

MBKP-05.03.034

Praktikum Akuntansi Syariah

2

4

43

MBKP-05.03.022

Studi Kelayakan Bisnis

2

4

44

MBKP-05.03.014

Metodologi Penelitian Ekonomi

3

5

45

MBKP-05.03.016

E-Commerce

2

5

46

MBKP-05.03.030

Manajemen Pemasaran Jasa Keuangan Syariah

3

5

47

MBKP-05.03.032

Manajemen Risiko Bank Syariah

3

5

48

MBKP-05.03.035

Audit Laporan Keuangan Syariah

3

5

49

MBKP-05.03.036

Audit Kepatuhan Syariah

3

5

50

MBKP-05.03.037

Praktik Bank Mini Syariah

3

5

51

MBKP-05.03.038

Pasar Modal Syariah

2

5

52

MBPP-05.03.001

Bisnis Internasional

2

6

53

MBPP-05.03.002

Akuntansi Biaya

3

6

54

MBPP-05.03.003

Akuntansi Manajemen

3

6

55

MBPP-05.03.004

Praktik Auditing

2

6

56

MBPP-05.03.005

Manajemen Strategik

2

6

57

MBPP-05.03.006

Perilaku Organisasi

2

6

58

MBPP-05.03.007

Perilaku Konsumen

2

6

59

MBPP-05.03.008

Koperasi dan UMKM

2

6

60

MBKU-05.03.008

Kewirausahaan

2

6

61

MBKP-05.03.039

Studi Pengalaman Lapangan (SPL)

1

6

62

MBKP-05.03.040

Kuliah Kerja Lapangan (KKL)

1

6

63

MBPP-05.03.001

Qowaid Fiqhiyah*

2

6

64

MBPP-05.03.002

Manajemen ZISWAF*

2

6

65

MBPP-05.03.003

Komunikasi Bisnis*

2

6

66

MBPP-05.03.004

Sistem Multimedia*

3

6

67

MBPP-05.03.005

Manajemen Inovasi dan Teknologi*

3

6

68

MBPP-05.03.006

Hukum Perbankan*

2

6

69

MBPP-05.03.007

Muthalaah dan Mahfudzat*

2

6

70

MBPP-05.03.008

TOEFL Preparation*

2

6

71

MBKU-05.03.011

Kuliah Pengabdian Masyarakat

4

7

72

MBKL-05.03.003

Magang Industri**

20

7

73

MBKL-05.03.005

Proyek Kemanusiaan**

20

7

74

MBKL-05.03.007

Pertukaran Pelajar**

20

7

75

MBKL-05.03.006

Mengajar di Sekolah**

20

7

76

MBKP-05.03.041

Komprehensif

1

8

77

MBKP-05.03.042

Skripsi

6

8

78

MBKL-05.03.002

Riset/ Penelitian Tugas Akhir**

20

8

79

MBKL-05.03.001

Proyek di Desa **

20

8

80

MBKL-05.03.004

Kewirausahaan Mandiri**

20

8

81

MBKL-05.03.008

Studi Independen **

20

8

Total SKS Yang Ditempuh

148

 

* Mata Kuliah Pilihan diluar prodi

** Kegiatan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM)

Prestasi Prodi

No

Nama Kegiatan

Tahun Perolehan

Tingkat 1)

Prestasi yang Dicapai

Lokal/ Wilayah

Nasio nal

Interna sional

1

2

3

4

5

6

7

1

Lomba Analisis Saham

2017

 

v

 

10 besar

2

Lomba Mas Mbak Wonosobo

2017

v

 

 

Juara III

3

Debat Enterpreneurship

2017

 

v

 

Juara I

4

Lomba Duta GENRE Kab. Wonosobo

2020

v

 

 

Juara I

5

 

Lomba Duta GENRE Kab. Wonosobo

2020

v

 

 

Juara Favorit

6

Lomba Menulis Biografi Ulama Nusantara

2020

 

v

 

 

10 besar

7

Lomba Esay Regional

2021

v

 

 

10 besar

8

Lomba Mas FEB DAYS 2021

2021

v

 

 

Juara II

9

Lomba Mbak FEB DAYS 2021

2021

v

 

 

Juara III

Prospek Lulusan

    1. Praktisi Perbankan Syari’ah
    2. Akademisi
    3. Pengusaha Islam

Narahubung :

Agung
081229408565

Mila Fursiana
081328786267

Pertanyaan seputar pendaftaran?

Hubungi kami di layanan PMB : Kontak dan Alamat